Wahyu W

11 Januari 2022 23:05

Iklan

Wahyu W

11 Januari 2022 23:05

Pertanyaan

sebutkan contoh konflik antar suku, antar agama, antar ras, antar golongan?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

34

:

02

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Diah

13 Januari 2022 03:10

Jawaban terverifikasi

Halo Wahyu W. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya ๐Ÿ˜Š Jawaban soal di atas yang benar adalah sebagai berikut: a. Konflik antar suku : Konflik antar suku dayak asli dengan suku Madura di Sampit. Dipicu oleh 2 suku Madura yang diserang oleh 2 suku dayak asli b. Konflik antar agama : Perang Salib. Waktu Turki baru menguasai Palestina, Turki melarang masyarakat nasrani untuk mengunjungi tanah suci mereka yang terletak di Palestna. Memicu murka masyarakat Vatikan. c. Konflik antar ras : Perbudakan kulit hitam. Sebelum Abraham Lincoln berkuasa, masyarakat kulit putih berhak secara hukum memperbudak masyarakat kulit hitam d. Konflik antar golongan : Konflik antara golongan pendukung Prabowo dan glongan pendukung Jokowi dalam Pilpres. Cermati pembahasan berikut ini. Konflik merupakan suatu peristiwa atau fenomena sosial di mana terjadi pertentangan atau pertikaian baik antar individu dengan individu, individu dengan kelompok, kelompok dengan kelompok, maupun kelompok dengan pemerintah. Faktor Penyebab Konflik antara lain: 1. Perbedaan individu, yang meliputi perbedaan pendirian kemudian perasaan. 2. Perbedaan latar belakang kebudayaan sehingga membentuk pribadi-pribadi yang berbeda. 3. Perbedaan kepentingan antara individu atau kelompok. 4. Perubahan-perubahan nilai yang ekspres dan mendadak dalam penduduk. 5. Kurangnya keharmonisan dalam hal interaksi sosial. Jenis-Jenis Konflik sebagai berikut: 1. Konflik individu, yakni konflik yang terjadi antara individu dengan individu atau dengan kelompok masyarakat. Contohnya, rasa bersalah karena melakukan hal buruk. 2. Konflik rasial, yakni konflik yang terjadi antara dua ras atau lebih yang berbeda. Contohnya, perbudakan kulit hitam. 3. Konflik agama, yakni konflik yang terjadi antara kelompok-kelompok yang memiliki agama dan keyakinan berbeda. Contohnya, perang salib. 4. Konflik antara kelas sosial, yakni konflik antara kelas atau kelompok masyarakat yang berbeda. Contohnya, konflik yang terjadi antara kelas proletar (buruh) dengan kelas borjuis. 5. Konflik politik, yakni konflik yang terjadi karena adanya perbedaan pandangan di dalam kehidupan politik. Contohnya, pemberontakan PKI di Madiun. 6. Konflik antar suku, yakni konflik yang terjadi antar suku. Contohnya, konflik suku dayak dengan suku Madura. 7. Konflik antar golongan, yakni konflik yang terjadi antar golongan. Contohnya, konflik antara golongan pendukung Prabowo dan glongan pendukung Jokowi dalam Pilpres. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah sebagai berikut: a. Konflik antar suku : Konflik antar suku dayak asli dengan suku Madura di Sampit. Dipicu oleh 2 suku Madura yang diserang oleh 2 suku dayak asli b. Konflik antar agama : Perang Salib. Waktu Turki baru menguasai Palestina, Turki melarang masyarakat nasrani untuk mengunjungi tanah suci mereka yang terletak di Palestna. Memicu murka masyarakat Vatikan. c. Konflik antar ras : Perbudakan kulit hitam. Sebelum Abraham Lincoln berkuasa, masyarakat kulit putih berhak secara hukum memperbudak masyarakat kulit hitam d. Konflik antar golongan : Konflik antara golongan pendukung Prabowo dan glongan pendukung Jokowi dalam Pilpres. Semoga membantu ya ๐Ÿ˜Š


Iklan

Kurniawan K

23 November 2022 05:42

Terdapat banyak cara dalam menanggulangi konflik antar kelompok, sebutkan minimal 3 cara efektif dalam mengatasi konflik antar kelompok (konflik ras, agama, dll) di Indonesia?


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

16

3.5

Jawaban terverifikasi