Lestari R

31 Januari 2022 07:47

Iklan

Iklan

Lestari R

31 Januari 2022 07:47

Pertanyaan

Sebutkan ciri-ciri masyarakat untuk disebut sebagai masyarakat modern!


91

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. SILVIA

07 Februari 2022 10:43

Jawaban terverifikasi

Halo Lestari, kakak bantu jawab ya☺️ Jawabannya adalah: 1. Dapat menerima hal-hal baru. 2. Berpikir kritis dalam kehidupan sehari-hari. 3. Percaya pada ilmu pengetahuan dan teknologi. 4. Masyarakat cenderung memiliki sifat individualistis. 5. Mobilitas masyarakatnya tinggi. 6. Menghargai waktu dan berorientasi ke masa depan. 7. Menjunjung tinggi sikap profesionalitas. Yuk, simak penjelasan berikut! Masyarakat modern adalah suatu golongan masyarakat yang memiliki orientasi hidup dan budaya pada masa kini dan sangat mengutamakan rasionalitas melalui ilmu pengetahuan dan teknologi. Berikut ini merupakan ciri-ciri masyarakat modern: 1. Dapat menerima hal-hal baru. 2. Berpikir kritis dalam kehidupan sehari-hari. 3. Percaya pada ilmu pengetahuan dan teknologi. 4. Masyarakat cenderung memiliki sifat individualistis. 5. Mobilitas masyarakatnya tinggi. 6. Menghargai waktu dan berorientasi ke masa depan. 7. Menjunjung tinggi sikap profesionalitas. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu yaa :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sewaktu liburan sekolah, syafhzal mengunjungi tempat wisata lubang jepang di daerah bukitinggi, sumatera barat. berbagai informasi yang diterima syafrizal tentang keberadaan lubang jepang tersebut berkaitan dengan sejarah keberadaan jepang menduduki indonesia pada masa penjajahan. saat ada penugasan untuk melakukan penelitian, syafrizal tertarik untuk menjadikan lubang jepang sebagai topik penelitiannya. dia mengumpulkan berbagai buku-buku yang berkaitan dengan topik penelitian tersebut. selain dari buku, data juga didapatkan dari berbagai media lainnya. berdasarkan metodenya, jenis penelitian pada ilustrasi tersebut adalah penelitian .... a. Survei b. Dokumen c. Terapan d. Deskriptif e. Lapangan

38

0.0

Jawaban terverifikasi