Johardian A

19 Maret 2020 09:32

Iklan

Johardian A

19 Maret 2020 09:32

Pertanyaan

sebutkan benua-benua di dunia!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

22

:

46

Klaim

2

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Nadia

Mahasiswa/Alumni Universitas Syiah Kuala

09 Januari 2022 08:32

Jawaban terverifikasi

Halo Johardian, kakak bantu jawab yaa. Benua-benua didunia adalah benua Asia, Afrika, Amerika, Eropa, Australia dan Antartika. Berikut penjelasannya. Benua membentuk sebagian besar, tetapi tidak semua, permukaan daratan Bumi. Sebagian kecilnya terdiri dari pulau-pulau yang tidak dianggap sebagai bagian dari benua. Garis pantai bukanlah batas benua yang sebenarnya. Benua ditentukan oleh landas kontinennya yang merupakan daerah landai yang meluas ke luar dari pantai jauh ke laut. Benua terluas di permukaan Bumi adalah Benua Asia, sedangkan benua yang paling kecil adalah Benua Australia. berikut adalah urutan benua yang terbesar hingga yang terkecil: 1. Benua Asia Asia merupakan benua terbesar di Bumi yang terbentang dari Laut Mediterania bagian timur hingga Samudra Pasifik bagian barat. 2. Afrika Setelah Asia, Afrika adalah benua terbesar kedua di dunia. Wilayah Afrika mencakup lebih dari tiga kali luas Amerika Serikat. 3. Amerika Utara Amerika Utara, benua terbesar ketiga di dunia, terbentang dari Kepulauan Aleutian kecil di barat laut hingga Tanah Genting Panama di selatan. 4. Amerika Selatan Benua terbesar keempat di dunia, Amerika Selatan, terhubung dengan Amerika Utara oleh Tanah Genting Panama. 5. Antartika Antartika, benua terbesar kelima di dunia, adalah tempat paling berangin, terkering, dan terdingin di Bumi. 6. Eropa Eropa, benua terbesar keenam di dunia, hanya terdiri dari tujuh persen daratan dunia. Secara total luas, Eropa hanya sedikit lebih besar dari Kanada. Jadi, dapat disimpulkan bahwa Benua-benua didunia adalah benua Asia, Afrika, Amerika, Eropa, Australia dan Antartika. Semoga membantu ya!


Iklan

Ismul P

19 Maret 2020 11:12

Benua Amerika , Eropa , Asia , Afrika, Australia


Dian K

19 Maret 2020 12:53

benua asia,benua afrika,benua eropa,benua amerika utara,amerika selatan ,benua australia,benua antartikaπŸ˜…πŸ˜…πŸ˜„πŸ˜Ž


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

dimanakah gunung galunggung?

2

0.0

Jawaban terverifikasi