Struthio C

03 Februari 2022 05:24

Iklan

Struthio C

03 Februari 2022 05:24

Pertanyaan

Sebutkan beberapa faktor yang menyebabkan terjadinya ketidakseimbangan ekosistem di persawahan!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

17

:

54

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

17 Juni 2022 08:43

Jawaban terverifikasi

Faktor yang menyebabkan terjadinya ketidakseimbangan ekosistem di persawahan antara lain perburuan predator, penggunaan pembasmi hama dan pupuk yang berlebih, serta ketersediaan air. Ekosistem persawahan terdiri atas komponen biotik (makhluk hidup) dan abiotik (tak hidup). Contoh komponen biotik di ekosistem sawah antara lain padi, belalang, katak, tikus, ular, dan elang. Sedangkan komponen abiotiknya terdiri atas air, tanah, cahaya matahari, dan suhu. Komponen biotik dan abiotik di ekosistem saling mempengaruhi. Ketidakseimbangan pada ekosistem persawahan dapat terjadi karena: - Perburuan predator seperti ular, sehingga terjadi peningkatan populasi tikus yang memakan biji padi. - Penggunaan pembasmi hama dan pupuk yang berlebih dapat mencemari tanah sehingga mempengaruhi produktivitas tanaman pertanian. - Ketersediaan air. Ketika ekosistem sawah kekurangan air maka produktivitas tanaman pertanian tidak optimal sehingga mempengaruhi ketersediaan nutrisi bagi konsumen. Dengan demikian, faktor yang menyebabkan terjadinya ketidakseimbangan ekosistem di persawahan antara lain perburuan predator, penggunaan pembasmi hama dan pupuk yang berlebih, serta ketersediaan air.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

18

3.5

Jawaban terverifikasi