Evamardiana E

06 Oktober 2021 02:56

Iklan

Evamardiana E

06 Oktober 2021 02:56

Pertanyaan

Sebutkan 3 keuntungan penggunaan energi alternatif dibandingkan dengan energi yang ada saat ini!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

27

:

26

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Rani P

07 Oktober 2021 05:00

Jawaban terverifikasi

Halo Evamardiana, Kakak bantu jawab ya! Energi alternatif (energi terbarukan) adalah semua sumber energi yang bertujuan menggantikan bahan bakar konvensional. Tujuannya untuk mengurangi penggunaan bahan bakar hidrokarbon yang mengakibatkan kerusakan lingkungan akibat emisi karbon dioksida yang tinggi sehingga berkontribusi besar terhadap pemanasan global. Jadi Kelebihan Energi Alternatif dibanding dengan energi yang ada saat ini adalah: • Energi alternatif merupakan energi terbarukan, yang mana sumber energinya tidak akan terjadi kelangkaan. • Bersifat ramah lingkungan. • Pasokannya berlimpah. Semoga membantu!


Iklan

Sanggita S

15 November 2021 06:16

makasi kak


Sanggita S

15 November 2021 06:17

sangat membantu👍😊


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

7

5.0

Jawaban terverifikasi