Corylus S

12 Januari 2022 13:43

Iklan

Corylus S

12 Januari 2022 13:43

Pertanyaan

Sebutkan 3 bagian tubuh burung merpati dan fungsinya!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

12

:

43

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Rahayu

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

22 Januari 2022 09:05

Jawaban terverifikasi

Hallo Corylus S, Kakak bantu jawab ya. Untuk jawaban yang maksud adalah paruh, sayap, dan ekor. Burung Merpati merupakan salah satu unggas yang cukup dekat dengan manusia. Pada zaman dahulu banyak memanfaatkan burung merpati sebagai alat komunikasi untuk bertukar informasi. Selain itu hewan itu juga dapat dimanfaatkan untuk hewan balap, hewan hias bahkan diambil dagingnya untuk dikonsumsi. Adapun bagian-bagian burung merpati yakni: (1) Paruh berfungsi untuk mengambil makanan dan minuman. (2) Sayap berfungsi sebagai alat terbang di udara. (3) Ekor berfungsi sebagai alat keseimbangan saat terbang. (4) Cakar berfungsi untuk berjalan dan bertengger di dahan pohon. (5) Mata berfungsi untuk melihat benda-benda disekitar burung. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

7

5.0

Jawaban terverifikasi