Rosy R

22 Maret 2022 06:56

Iklan

Rosy R

22 Maret 2022 06:56

Pertanyaan

Sebuah taman berbentuk trapesium sama kaki dengan panjang sama sisi yg sejajar adalah 40m dan 16 m, tinggi trapesium 16m taman itu akan di terangi lampu di pinuqir taman dengan jarak tiang lampu. Adalah 4 m maka banyak tiang yg di dudukan seluruh ya adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

14

:

13

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rohma

Mahasiswa/Alumni UIN Sayyid Ali Rahmatullah

15 April 2022 14:24

Jawaban terverifikasi

Halo Rosy R. Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 24 buah. c = √(a²+b²) dengan ; c = sisi miring ∆ = kaki trapesium a = sisi alas ∆ b = sisi tegak ∆ = tinggi trapesium Keliling trapesium = (2×panjang kaki trapesium) + jumlah sisi sejajar Banyak tiang lampu = Keliling trapesium : Jarak antar tiang lampu Penyelesaian : Perhatikan ilustrasi pada gambar ! Sisi sejajar trapesium = 40 cm dan 16 cm Tinggi trapesium = 16 cm Jarak antar tiang lampu = 4 m a = (40 - 16)/2 = 24/2 = 12 cm b = 16 m c = √(a²+b²) = √(12² + 16²) = √(144 + 256) = √400 = 20 Panjang kaki trapesium = 20 cm Keliling = (2×panjang kaki trapesium) + jumlah sisi sejajar = (2×20) + (40+16) = 40+56 = 96 cm. Banyak tiang lampu = Keliling trapesium : Jarak antar tiang lampu = 96 : 4 = 24 buah Jadi, banyaknya tiang lampu yang diperlukan adalah 24 buah. Terimakasih sudah bertanya di roboguru. Semoga dapat membantu.

alt

Iklan

Rizka V

29 Mei 2022 07:11

jawabannya B.24 tiang


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dari himpunan pasangan berurutan berikut.manakah yang kemungkinan merupakan ko- respondensi satu-satu? a. {(1, 1), (2, 2), (3, 3), (4,4)} b. {(1, 2), (2, 3), (3, 4). (4,5)} c. {(2,7). (4,8). (6,9). (8,7)} d. {(3.4), (5,7). (7, 9). (9,6)}

116

3.7

Jawaban terverifikasi