Fajar A
01 Februari 2023 05:25
Iklan
Fajar A
01 Februari 2023 05:25
Pertanyaan
2
1
Iklan
Y. Frando
01 Desember 2023 08:55
Jawaban yang benar adalah √[23 + 6√2] cm.
Diketahui:
Prisma segi empat
Panjang = (2+√2) cm
Lebar = (2-√2) cm
Tinggi alas = (3+√2) cm
Ditanya:
Panjang diagonal ruang = d = ...?
Jawab:
Ingat konsep berikut!
(i). Prisma segi empat dapat berupa balok.
(ii). Panjang diagonal ruang balok yang memiliki ukuran panjang p, lebar l, dan tinggi t adalah:
d = √[p2 + l2 + t2] cm.
(iii). (a ± b)2 = a2 + b2 ± 2ab.
(iv). (√a)2 = a.
(v). a√b ± c√b = (a ± c)√b.
Berdasarkan informasi soal di atas, maka diperoleh:
d = √[p2 + l2 + t2]
d = √[(2+√2)2 + (2-√2)2 + (3+√2)2]
d = √[22 + (√2)2 + 2(2)(√2) + 22 + (√2)2 - 2(2)(√2) + 32 + (√2)2 + 2(3)(√2)]
d = √[4 + 2 + 4√2 + 4 + 2 - 4√2 + 9 + 2 + 6√2]
d = √[23 + (4 - 4 + 6)√2]
d = √[23 + 6√2] cm.
Jadi, panjang diagonal ruang adalah √[23 + 6√2] cm.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!