Tamiwin T

25 Mei 2022 04:55

Iklan

Tamiwin T

25 Mei 2022 04:55

Pertanyaan

Sebuah poster yang dibuat oleh Dinas Pendidikan berisi tentang ajakan wajib belajar 12 tahun merupakan contoh dari jenis reklame .... a. baliho b. poster c. komersial d. nonkomersial

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

58

:

50

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Septiyaningrum

26 Mei 2022 00:37

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah b. Poster Pembahasan: Poster adalah sebuah media yang menggunakan tulisan, gambar, serta warna yang dikombinasikan hingga membentuk suatu informasi yang ditujukan untuk dibaca oleh masyarakat umum. Poster digunakan untuk berbisnis, informasi publik, sebuah acara komersial, media edukatif, dan juga tujuan kemanusiaan lainnya. Jenis-jenis poster: 1. Poster niaga, untuk media komunikasi dalam urusan perniagaan untuk menawarkan sesuatu barang atau jasa. 2. Poster kegiatan, berisi informasi suatu kegiatan seperti kegiatan jalan sehat, senam dan lainnya. 3. Poster pendidikan, berisi arahan atau motivasi mengenai pendidikan itu sangat penting, bertujuan untuk mendidik seperti ajakan wajib belajar 12 tahun. 4. Poster layanan masyarakat, untuk pelayanan kesehatan yang berhubungan dengan kesejahteraan masyarakat, seperti poster program KB, poster vaksin covid dan lainnya. 5. Poster propaganda, untuk mengembalikan semangat pembaca atas perjuangan atau usaha seseorang dalam hal yang bermanfaat bagi kehidupan. 6. Poster kampanye, untuk mencari simpati masyarakat umum saat dilakukannya pemilihan umum. 7. Poster afirmasi, untuk memotivasi pembaca. Jadi, poster yang dibuat oleh Dinas Pendidikan berisi tentang ajakan wajib belajar 12 tahun merupakan contoh dari jenis reklame b.poster


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Di bawah ini alat untuk mewamai adalah…. a. crayon b. gunting c. lem

5

0.0

Jawaban terverifikasi

alat musik yang tidak memiliki nada disebut... a alat musik melodis b alat musik ritmis c alat musik harmonis d alat musik gamelan

5

5.0

Lihat jawaban (2)

Iklan