Achhaaa A

11 April 2021 02:30

Iklan

Achhaaa A

11 April 2021 02:30

Pertanyaan

sebuah mobil ber massa 1000Kg,selama 10 sekon mobil yang awalnya bergerak 10 m/s bertambah cepat menjadi 15 m/s,berapa gaya yang di perlukan untuk mempercepat mobil tersebut?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

27

:

26

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Graciella G

17 April 2021 16:33

Jawaban terverifikasi

Hai Achhaaa👋👋, aku bantu jawab ya... Dik: m=1000 kg t= 10 sekon Vo= 10 m/s Vt=15 m/s Dit: F=...? Jwb: pertama untuk mencari gaya yang diperlukan, maka kita harus mencari percepatan mobil tersebut. Karena rumus dari gaya yaitu "F=m.a" dimana percepatan benda belum diketahui. Untuk mencari percepatan mobil tersebut menggunakan rumus: a= Vt-Vo/t a= 15-10/10 a=5/10 a=0,5 m/s² Setelah kita mendapatkan besar percepatan mobil tersebut, kita hanya memasukkan nya di rumus mencari gaya: F=m.a F=1000.0,5 F=500 Newton


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

31

5.0

Jawaban terverifikasi