Fadia R
31 Januari 2023 15:11
Iklan
Fadia R
31 Januari 2023 15:11
Pertanyaan
1
1
Iklan
Y. Frando
11 Juli 2023 03:23
Jawaban yang benar adalah soal ini dianggap keliru dan tidak bisa diselesaikan..
Diketahui:
Bola dilemparkan vertikal ke bawah
h = 12 meter
v0 = 10 m/s
g = 10 m/s^2
Ditanya:
Pantulan ke berapa bola diam = n = ...?
Jawab:
Gerak lurus pada arah vertikal meliputi 3 jenis. Salah satunya adalah gerak vertikal ke bawah (GVB). Pada GVB, benda memiliki kecepatan awal v0 dari ketinggian tertentu ke bawah dan percepatan gravitasi sebesar g.
Rumus yang berlaku pada GVB adalah:
(i). vt = v0 + (g . t)
(ii). h = (v0 . t) + (1/2 . g . t2)
(iii). vt2 = v02 + (2 . g . h).
Keterangan:
v0 = kecepatan awal (m/s)
vt = kecepatan akhir (m/s)
h = ketinggian (m)
t = waktu jatuh (s).
Dari informasi soal, hitung kecepatan bola sesaat sebelum menyentuh tanah.
vt2 = v02 + (2 . g . h)
vt2 = 102 + (2 . 10 . 12)
vt2 = 100 + 240
vt = √340 m/s.
Selanjutnya bola akan memantul ke atas dan saat di titik tertinggi kecepatan bola adalah nol (diam). Sehingga tinggi maksimum yang dicapai bola adalah:
vt2 = v02 - (2 . g . h)
vt'2 = vt2 - (2 . g . h')
0 = (√340)2 - (2 . 10 . h')
20h' = 340
h' = 17 m.
Dari hasil di atas, nilai h' > h yang artinya tidak mungkin terjadi secara fisis. Tumbukan yang terjadi bersifat lenting sebagian dimana h' < h sehingga dapat dihitung saat pantulan ke berapa bola akan diam.
Jadi, soal ini dianggap keliru dan tidak bisa diselesaikan.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!