Alysaa D

22 Januari 2020 13:24

Iklan

Iklan

Alysaa D

22 Januari 2020 13:24

Pertanyaan

sebuah bangunan dapat diselesaikan 18 pekerja dalam waktu 40 hari karena satu hal 8 pekerja sakit.berapa harikah bangunan tersebut dapat diselesaikan


133

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Afifah

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Bandung

05 Januari 2022 09:38

Jawaban terverifikasi

Halo Alysaa, kaka bantu jawab yaa:) Jawaban: 72 hari Konsep: perbandingan berbalik nilai Perbandingan berbalik nilai adalah perbandingan antara dua besaran di mana suatu variabel bertambah, maka variabel berkurang atau sebaliknya. Perbandingan berbalik nilai dapat dinyatakan dengan a: b berbanding terbalik dengan harga p: q atau dapat dituliskan sebagai berikut: a : b = (1/p) : (1/q)) = q : p maka a x p = b x q. Pembahasan: 18 pekerja dapat menyelesaikan pekerjaan dalam 40 hari 18 pekerja = 40 hari Karena satu hal 8 pekerja sakit, maka jumlah pekerja sekarang adalah 18 - 8 = 10 pekerja 10 pekerja = x hari 18/10 = x/40 18 x 40 = 10x 720 = 10x 720/10 = x 72 = x Jadi, bangunan tersebut dapat diselesaikan dalam waktu 72 hari.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

dalam rangka HUT kemerdekaan ri di adakan lomba gerak jalan antar sekolah. ada 15 sekolah yang mengirimkan regu gerak jalan. tiap regu terdiri atas 12 anak. panitia menyediakan 45 bungkus permen yang di bagikan. setiap bungkus 40 butir permen. berapakah jumlah permen yang harus di bagikan kepada tiap peserta?

48

0.0

Jawaban terverifikasi