Safi R

06 Januari 2022 12:42

Iklan

Safi R

06 Januari 2022 12:42

Pertanyaan

Seberkas cahaya dari sebuah senter diarahkan memasuki air yang jernih, maka ... (A) frekuensi cahaya akan lebih kecil (B) kecepatan cahaya konstan (C) panjang gelombang cahaya membesar (D) mengalami refraksi (E) energinya berkurang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

13

:

54

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Dian

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

11 Januari 2022 05:30

Jawaban terverifikasi

Halo Safi, jawaban yang benar dari pertanyaan di atas adalah D. Mengalami refraksi. Pembiasan cahaya merupakan peristiwa perubahan arah rambat cahaya ketika berpindah dari satu medium ke medium lain yang kerapatan optiknya berbeda. Pembiasan bisa juga disebut sebagai refraksi. Contoh peristiwa refraksi adalah: 1. Berlian yang Tampak Berkilau. Cahaya yang menyinari berlian akan mengalami serangkaian proses pembiasan oleh permukaan permukaan berlian tersebut. Hal ini disebabkan indeks bias intan yang cukup besar dan sudut kritis berlian yang kecil sehingga menyebabkan mereka akan tampak berkilau. 2. Sedotan yang Tampak Bengkok dalam Gelas Berisi Air. Sedotan yang bagiannya masuk di dalam gelas berisi air akan terlihat bengkok jika dilihat dari luar. Hal ini terjadi karena cahaya yang datang dari udara (kurang rapat) berjalan menuju air (lebih rapat) akan mengalami pembiasan menjauhi garis normal. Proses pembiasan cahaya ini pun terjadi di dalam gelas tersebut. Hal ini yang mengakibatkan sedotan dalam gelas berair akan tampak bengkok karena tidak berada di titik sebenarnya (garis normal). 3. Dasar Kolam yang Tampak Dangkal. Hal ini disebabkan karena cahaya yang datang dari udara (kurang rapat) menuju air (lebih rapat) dan akan mengalami pembiasan menjauhi garis normal. Proses pembiasan cahaya ini akan berlangsung di dalam kolam renang tersebut. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D. Seberkas cahaya dari sebuah senter diarahkan memasuki air yang jernih akan mengalami refraksi, karena adanya perbedaan medium dari udara ke air.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

31

5.0

Jawaban terverifikasi