Indah P

15 Juli 2022 14:48

Iklan

Indah P

15 Juli 2022 14:48

Pertanyaan

Sebab umum terjadinya gerakan reformasi adalah . . . . a. ketidakadilan di bidang hukum dan pemerintahan b. terlalu lamanya Presiden Soeharto berkuasa c. krisis ekonomi yang berkepanjangan d. munculnya kerusuhan di berbagai daerah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

01

:

42

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Teaching.Assistant.Shilvii

07 Desember 2022 11:45

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang tepat adalah c. krisis ekonomi yang berkepanjangan.</p><p>&nbsp;</p><p>Reformasi merupakan formulasi menuju Indonesia baru dengan tatanan baru. Hal tersebut dikarenakan terjadi berbagai macam penyelewengan dan penyimpangan dari nilai-nilai Pancasila serta UUD 1945 yang dilakukan pemerintah Orde Baru. Beberapa penyimpangan tersebut diantaranya ialah adanya praktik korupsi, kolusi, dan nepotisme. Terlebih, pada masa itu situasi dan kondisi ekonomi rakyat juga semakin tidak terkendali. Terjadi kenaikan harga di berbagai tempat, membuat masyarakat merasa kesulitan dalam memenuhi kebutuhan hidupnya. Adanya krisis ekonomi tersebutlah yang menjadi salah satu penyebab umum terjadinya reformasi.</p>

Jawaban yang tepat adalah c. krisis ekonomi yang berkepanjangan.

 

Reformasi merupakan formulasi menuju Indonesia baru dengan tatanan baru. Hal tersebut dikarenakan terjadi berbagai macam penyelewengan dan penyimpangan dari nilai-nilai Pancasila serta UUD 1945 yang dilakukan pemerintah Orde Baru. Beberapa penyimpangan tersebut diantaranya ialah adanya praktik korupsi, kolusi, dan nepotisme. Terlebih, pada masa itu situasi dan kondisi ekonomi rakyat juga semakin tidak terkendali. Terjadi kenaikan harga di berbagai tempat, membuat masyarakat merasa kesulitan dalam memenuhi kebutuhan hidupnya. Adanya krisis ekonomi tersebutlah yang menjadi salah satu penyebab umum terjadinya reformasi.


Iklan

SALWA S

17 Maret 2025 07:24

Jawaban nya C


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

9

5.0

Jawaban terverifikasi