Falco P

20 Mei 2022 10:51

Iklan

Falco P

20 Mei 2022 10:51

Pertanyaan

sawah, burung, ular, dan tikus merupakan komponen ekosistem. pada saat hewan memakan tumbuhan atau hewan memakan hewan lainnya, terjadilah interaksi antara satu organisme dengan organisme lain dalam suatu ekosistem. di bawah ini yang bukan merupakan tumbuhan sebagai produsen adalah .... A. rumput B. jamur C. bayam D. kangkung

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

59

:

05

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Gustinawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

20 Mei 2022 11:36

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B, yaitu jamur. Rantai makanan adalah proses perpindahan energi melalui peristiwa makan dan dimakan yang membentuk rangkaian tertentu. Pada rantai makanan, organisme ada yang berperan sebagai produsen, konsumen, dan pengurai. Produsen adalah semua makhluk hidup atau organisme yang dapat menciptakan makanannya sendiri atau yang sering disebut organisme autotrof. Contohnya, rumput, bayam dan kangkung. Konsumen adalah semua makhluk hidup atau organisme yang tidak dapat menciptakan makanannya sendiri atau yang sering disebut organisme heterotrof. Contohnya, manusia, sapi, belalang. Pengurai dekomposer adalah organisme yang menguraikan bahan organik yang berasal dari organisme mati menjadi bahan anorganik. Contohnya adalah jamur dan bakteri. Dengan demikian, yang bukan merupakan tumbuhan sebagai produsen adalah jamur.


Iklan

Daisy D

28 Februari 2024 13:39

sawah, burung ,ular ,dan tikus disebut dengan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi