Ainina A

02 Juni 2022 06:12

Iklan

Ainina A

02 Juni 2022 06:12

Pertanyaan

Salah satu tanda akan terjadi bencana tsunami adalah ... a. air laut tiba-tiba surut setelah terjadi gempa b. angin kencang dan langit gelap c. intensitas curah hujan tinggi d. ombak besar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

52

:

25

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Noor

Mahasiswa/Alumni Institut Agama Islam Negeri Salatiga

02 Juni 2022 13:07

Jawaban terverifikasi

Jawaban : a. Air laut tiba tiba surut setelah terjadi gempa. Pembahasan Tsunami adalah gelombang air besar yang diakibatkan oleh gangguan di dasar laut. Kata tsunami dalam bahasa Jepang berarti "gelombang pelabuhan." Gelombang tsunami bergerak keluar dari sumbernya ke segala arah. Gelombangnya bisa sangat panjang hingga menyebrangi lautan. Bahkan kecepatan gelombang tsunami mencapai 600–900 km/jam. Tanda akan adanya tsunami: 1. Setelah Gempa bumi Penyebab terjadinya tsunami yang pertama adalah terjadinta gempa bumi. Tidak semua gempa bumi mengakibatkan terbentuknya tsunami. Gempa bumi dapat diikuti oleh gelombang tsunami, jika pusat gempa berada di dasar laut dan kedalam pusat gempa kurang dari 60 km. 2. Setelah tanah longsor Penyebab terjadinya tsunami yang lainnya adalah tanah longsor, baik yang terjadi di bawah laut maupun yang terjadi di daratan tetapi memindahkan material seperti bebatuan ke laut. Karena longsor bawah laut sering terjadi akibat gempa, longsor dapat memperparah gangguan pada air setelah gempa. Jadi kesimpulannya salah satu tanda akan terjadi bencana tsunami adalah air laut yang tiba tiba surut.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

15

5.0

Jawaban terverifikasi