Danu B

11 November 2021 05:44

Iklan

Danu B

11 November 2021 05:44

Pertanyaan

Salah satu peran indeks harga sebagai petunjuk keadaan ekonomi secara umum. Maksud per- nyataan tersebut adalah indeks harga dapat .... a. menunjukkan tren perdagangan secara tepat b. menggambarkan jumlah barang yang mampu dijual petani c. memberikan gambaran harga barang dan/atau jasa tahun depan d. menunjukkan tingkat konsumsi masyarakat secara nasional e. menggambarkan tinggi rendahnya tingkat pendapatan masyarakat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

53

:

52

Klaim

4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Mariana

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

11 Desember 2021 22:43

Jawaban terverifikasi

Hai Danu, saya bantu jawab ya Jawabannya D. Pembahasan Indeks harga adalah suatu ukuran statistik uang yang menyatakan perubahan-perubahan harga pada suatu periode ke periode berikutnya. Peranan indeks harga dalam perekonomian 1. Instrumen pemerintah dalam menetapkan kebijakan harga pada masa yang akan datang. 2. Indeks harga menjadi dasar perbandingan untuk mengukur tingkat kemajuan ekonomi pada periode sekarang dengan periode sebelumnya. 3. Menjadi dasar untuk mengetahui faktor-faktor pendorong dan penghambat kemajuan ekonomi. 4. Menjadi dasar untuk menetapkan pola-pola kebijakan ekonomi secara keseluruhan dan kebijakan moneter. Tingkat kemajuan perekonomian suatu negara dapat dilihat dari hasil pembangunan yang dieproleh pada masa sekarang dibandingkan hasil pembangunan yang diperoleh pada masa sebelumnya. Hasil pembangunan pada umumnya diwujudkan pada berbagai usaha untuk meningkatkan produktivitas. Produktivitas secara tidak langsung dapat digunakan sebagai sarana lenyediaan berbagai macam kebutuhan hidup masyarakat. Tingkat pendapatan mempengaruhi tingkat perubahan yang terjadi pada kegiatan produksi. Tingkat pendapatan dapat juga berpengaruh pada perubahan yang terjadi pada sisi konsumsi. Kedua hal itu, dapat diketahui dari perubahan indeks harga. Oleh karena itu peran indeks harga dapat menunjukkan tingkat konsumsi masyarakat secara nasional. Semoga membantu


Iklan

Deco I

21 Maret 2025 23:25

Salah satu peran indeks harga sebagai petunjuk keadaan ekonomi secara umum. Maksud pernyataan tersebut adalah indeks harga dapat…


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi