Binar S

23 Desember 2021 10:15

Iklan

Binar S

23 Desember 2021 10:15

Pertanyaan

Salah satu manfaat kerjasama internasional adalah... A. Meratakan hasil dalam negeri B. Mencukupi kebutuhan dalam negeri C. Menumbuhkan industri dalam negeri D. Meningkatkan teknologi antar bangsa

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

02

:

19

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Najmi

28 Maret 2022 06:40

Jawaban terverifikasi

Hallo Binar S, kakak bantu jawab ya Jawaban yang tepat adalah D. Meningkatan teknologi antar bangsa. Yuk simak penjelasan lengkapnya sebagai berikut : “Kerja sama internasional adalah tentang membahas pada kepentingan nasional dalam suatu negara internasional,” dijelaskan oleh salah seorang ahli Henry Kissinger. Faktor yang menyebabkan terjalinnya kerja sama internasional antar bangsa dan antar negara adalah keinginan untuk meningkatkan kesejahteraan nasional dan ingin memeroleh dukungan dari negara lain. Faktor pendorong berikutnya berhubungan dengan ilmu pengetahuan dan keadaan suatu negara. Dari keuntungan-keuntungan itu, tentu warga negara dapat merasakan berbagai manfaat di dalamnya. berikut ini merupakan manfaat yang dirasakan warga negara dari sebuah kerja sama internasional: 1. Memajukan serta meningkatkan perekonomian negara. hal ini bisa dilihat dai segi transaksi dan juga hasil ekspor impor oleh negara tersebut. 2. Mendapatkan kesempatan untuk mempelajari dan mencari tau pengetahuan dan teknologi dari negara-negara maju. 3. Dari kerjasama internasional, tentunya modal dari asing akan mudah masuknya. Jadi itulah manfaat kerjasama internasional. Semoga membantu dan terimakasih sudah bertanya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

18

3.5

Jawaban terverifikasi