Agung S

15 Juli 2022 16:59

Iklan

Agung S

15 Juli 2022 16:59

Pertanyaan

Salah satu institusi yang dibentuk Jepang pada waktu berkuasa di Indonesia adalah PUTERA. Tujuannya adalah . . . . a. memusatkan potensi masyarakat Indonesia untuk membantu perang Jepang b. meningkatkan semangat rakyat untuk menghadapi perang c. memperkukuh pembelaan tanah air d. meredam perlawanan keras terhadap Jepang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

26

:

59

Klaim

16

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Teaching.Assistant.Shilvii

21 November 2022 10:16

Jawaban terverifikasi

<p>Hai Agung S, kakak bantu jawab ya. Berdasarkan pilihan jawaban di atas &nbsp;jawaban yang paling tepat adalah B. Untuk lebih jelasnya, simak pembahasan beritut ini ya.<br><br>PUTERA (Pusat Tenaga Rakyat) adalah organisasi yang dibentuk Jepang pada16 April 1943. Organisasi tersebut beranggotakan Ir.Soekarno Drs. Moh. Hatta, Ki Hajar Dewantara, dan K.H. Mas Mansyur yang kemudian dikenal sebagai "Empat Serangkai" sebagai pengganti Gerakan 3A. Adapun tujuan dibentuknya PUTERA diantaranya sebagai berikut.<br>1. Menggerakkan tenaga rakyat untuk membantu Jepang dalam aksi militernya.<br>2. Menghimpun kembali kekuatan rakyat yang telah dihancurkan Belanda sebelumnya, agar rakyat Indonesia dapat membantu Jepang di Perang Asia Pasifik.<br>3. Membujuk kaum nasionalis dan intelektual agar menyumbangkan tenaga dan pikirannya kepada pemerintah Jepang.<br>Semoga membantu yaa..</p>

Hai Agung S, kakak bantu jawab ya. Berdasarkan pilihan jawaban di atas  jawaban yang paling tepat adalah B. Untuk lebih jelasnya, simak pembahasan beritut ini ya.

PUTERA (Pusat Tenaga Rakyat) adalah organisasi yang dibentuk Jepang pada16 April 1943. Organisasi tersebut beranggotakan Ir.Soekarno Drs. Moh. Hatta, Ki Hajar Dewantara, dan K.H. Mas Mansyur yang kemudian dikenal sebagai "Empat Serangkai" sebagai pengganti Gerakan 3A. Adapun tujuan dibentuknya PUTERA diantaranya sebagai berikut.
1. Menggerakkan tenaga rakyat untuk membantu Jepang dalam aksi militernya.
2. Menghimpun kembali kekuatan rakyat yang telah dihancurkan Belanda sebelumnya, agar rakyat Indonesia dapat membantu Jepang di Perang Asia Pasifik.
3. Membujuk kaum nasionalis dan intelektual agar menyumbangkan tenaga dan pikirannya kepada pemerintah Jepang.
Semoga membantu yaa..


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

17

5.0

Jawaban terverifikasi