Milea W

02 Februari 2022 06:44

Iklan

Milea W

02 Februari 2022 06:44

Pertanyaan

Salah satu bentuk kejahatan terhadap negara adalah.... a. perjudian b. pembegalan c. kudeta d. membajak hak cipta e. membajak pesawat terbang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

34

:

45

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Kartika

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

09 Februari 2022 19:18

Jawaban terverifikasi

Halo Milea, jawaban untuk soal adalah c. Kudeta. Yuk, simak penjelasan berikut! Kejahatan terhadap negara merupakan suatu kejahatan yang menyerang kepentingan hukum negara. Kejahatan ini juga merupakan tindakan Kejahatan kerah putih (white collar crime). Adapun bentuk dari Kejahatan terhadap negara antara lain: 1. Kudeta kepemimpinan 2. Genosida 3. Pemberontakan 4. Pembunuhan massal Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya:)


Iklan

Rospitani S

22 Februari 2023 10:52

Salah satu kejahatan terhadap negara adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi