Anisa R

25 Mei 2022 09:42

Iklan

Anisa R

25 Mei 2022 09:42

Pertanyaan

Saat pemerintah menyusun peraturan tentang tarif pajak, maka saat itu pemerintah berperan sebagai .... a. Regulator b. Konsumen c. Distributor d. Produsen

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

22

:

17

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Anugrah

Mahasiswa/Alumni Universitas Atma Jaya

08 Agustus 2022 03:10

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah pilihan a. Regulator Pemerintah termasuk dalam pelaku kegiatan ekonomi sebagai pengatur kegiatan ekonomi, mulai dari penyedia fasilitas-fasilitas umum, membuat undang-undang untuk melindungi produksi yang penting dan menyangkut hajat hidup orang banyak, serta mengawasi setiap kebijakan oleh pelaku ekonomi. Saat pemerintah meyusun tentang tarif pajak, maka pemerintah berperan sebagai regulator. Regulator memiliki peran menyiapkan arah untuk menyeimbangkan penyelenggaraan pembangunan melalui penerbitan peraturan-peraturan sebagai regulator. Jadi, jawaban yanng benar adalah a. Regulator


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

para nelayan dapat bekerja sebagai nelayan apabila berada di...

4

0.0

Jawaban terverifikasi