Kalila K

16 Mei 2022 23:43

Iklan

Kalila K

16 Mei 2022 23:43

Pertanyaan

Rata-rata usia 5 anak 14 tahun, jika Rani dan Andi bergabung, usia Rata-rata 7 anak menjadi 16 tahun. perbandingan usia Rani dan Andi 3:4.usia Andi berapa tahun?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

25

:

32

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Astika

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

17 Mei 2022 00:04

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah 24 tahun. Ingat kembali : โ€ข Rata-rata data tunggal ๐‘‹ = (x1โ‹…f1 + x2โ‹…f2 +...+ xnโ‹…fn )/(f1 + f2 + ... + fn) Keterangan : x1 : data ke-1 f 1 : frekuensi ke -1 x2 : data ke-2 f 2 : frekuensi ke -2 xn : data ke-n fn : frekuensi ke-n โ€ข Perbandingan senilai adalah perbandingan antara dua besaran, jika nilai dari salah satu besaran semakin besar maka nilai besaran yang lain juga semakin besar. Begitu pula sebaliknya. Bentuk perbandingan senilai : a1/a2 = b1/b2 Pembahasan : โ€ข Menentukan rata-rata usia Rani dan Andi Berdasarkan soal, diketahui bahwa : x1 = 14 f1 = 5 x2 = p f2 = 2 ๐‘‹ = 16 Sehingga, ๐‘‹ = (x1โ‹…f1 + x2โ‹…f2)/(f1+f2) 16 = [(14ร—5)+(pร—2)]/(5+2) 16= (70+2p)/7 ----> Kedua ruas dikali 7 16ร—7 = 70+2p 112 = 70+2p 112-70 = 70-70+2p 42 = 2p ---> Kedua ruas dikali 1/2 21 = p Diperoleh, rata-rata usia Rani dan Andi adalah 21 tahun. โ€ข Menentukan usia Andi Misalkan : R : usia Rani A : usia Andi Sehingga, Rata-rata usia Rani dan Andi = (R+A)/2 21 = (R+A)/2 42 = R+A R : A = 3:4 A/(R+A) = nilai perbandingan A/jumlah perbandingan A/42 = 4/(3+4) A/42 = 4/7 A = 4/7 ร— 42 = 4ร—42/7 = 4ร—6 = 24 Jadi, usia Andi adalah 24 tahun.


Kalila K

17 Mei 2022 08:12

wahhhh sulit banget ya caranya ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…

โ€” Tampilkan 1 balasan lainnya

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dari himpunan pasangan berurutan berikut.manakah yang kemungkinan merupakan ko- respondensi satu-satu? a. {(1, 1), (2, 2), (3, 3), (4,4)} b. {(1, 2), (2, 3), (3, 4). (4,5)} c. {(2,7). (4,8). (6,9). (8,7)} d. {(3.4), (5,7). (7, 9). (9,6)}

88

4.0

Jawaban terverifikasi