Milea W

14 Mei 2022 11:22

Iklan

Milea W

14 Mei 2022 11:22

Pertanyaan

Rancanglah kriteria gejala sosial yang memungkinkan dilakukan penelitian oleh pelajar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

48

:

24

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Pardomuan

18 Mei 2022 14:50

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah masalah sosial akibat problem kebudayaan yakni mengenai kenakalan remaja Yuk, simak penjelasannya. Secara sederhana, gejala sosial dapat diartikan sebagai peristiwa-peristiwa yang terjadi oleh manusia, baik secara individu maupun secara kelompok. Pada dasarnya, gejala sosial menyangkut nilai-nilai sosial dan moral, antara lain mencakup gejala ekonomi, gejala politik, gejala budaya, dan gejala moral. Gelaja sosial dalam masyarakat dapat diklasifikasikan berdasarkan sumber permasalahannya, yakni: 1. Ekonomi: kemiskinan, pengangguran. 2. Politik: korupsi. 3. Kebudayaan: kriminalitas, kenakalan remaja, konflik rasial dan keagamaan. Nah, berdasarkan soal di atas maka kriteria gejala sosial yang mungkin dilakukan penelitian oleh pelajar adalah masalah sosial akibat problem kebudayaan yakni mengenai kenakalan remaja. Kenakalan remaja saat ini marak terjadi karena banyak faktor, ini dapat diteliti oleh pelajar karena dianggap mudah dalam melakukan penelitian dimana yang menjadi objek dan informan bisa di sekolah dan teman bermain yang ikut dalam kelompok menyimpang. Terimakasih sudah menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi