Lovely L

09 November 2020 13:24

Iklan

Lovely L

09 November 2020 13:24

Pertanyaan

Raden Pangantin Di sebuah desa di kawasan hulu sungai Kalimantan Selatan, hidup seorang ibu yang bernama Siang Ingsun nersama anaknya yang bernama Raden Pangantin. Kehidupan mereka sangat sederhana, Raden Pangantin sangat menyayangi ibunya yang sudah tua renta. Mereka berdua hidup bahagia, namun semua berubah ketika anaknya itu pergi merantau untuk bekerja di luar desanya Berdasarkan cerita di atas, Watak Diang Ingsun adalah... A. Ibu yang sangat menyayangi anak kandungnya. B. Ibu yang sombong namun sangat menyayangi anak nya C. Ibu yang sederhana dan tua renta namun penuh kasih. D. Ibu yang tidak mengakui anaknya dan sangat kejam. Tolong dijawab pertanyaan nya ya ๐Ÿ™๐Ÿฅบ Soalnya aku bingung yang mana ๐Ÿ˜Š๐Ÿฅบ Nanti yang jawaban terbaik aku pilih ya โค๏ธ๐Ÿ˜ญ๐Ÿ™ Tks๐Ÿ™๐Ÿ˜ญ๐Ÿ˜Š

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

53

:

48

Klaim

2

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Naufalia,

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

23 Maret 2022 15:07

Jawaban terverifikasi

Hallo Lovely. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah C. Mari cermati pembahasan berikut ini! Teks tersebut termasuk cerita fiksi. Cerita fiksi adalah teks yang berisi cerita fantasi dan bersifat imajinatif. Unsur intrinsik teks cerpen di antaranya: 1. Tema, yaitu inti cerita atau ide yang paling mendasar untuk mengembangkan suatu cerita. 2. Alur, yaitu jalan cerita yang berisi serangkaian peristiwa yang saling berkaitan satu sama lain. 3. Tokoh dan penokohan, yaitu pemeran atau pelaku di dalam suatu cerita dan bagaimana penulis menggambarkan sifatnya. 4. Latar, yaitu tempat, waktu, serta suasana yang menjadi latar belakang suatu cerita. 5. Sudut pandang, yaitu posisi pengarang dalam membawakan suatu cerita. 6. Amanat, yaitu pesan yang ingin disampaikan oleh pengarang di dalam cerita kepada pembaca. Berdasarkan cerita di atas, ada kutipan "Kehidupan mereka sangat sederhana, Raden Pangantin sangat menyayangi ibunya yang sudah tua renta. Mereka berdua hidup bahagia" menunjukkan bahwa watak Diang Ingsun adalah seorang ibu yang sederhana dan sudah tua, namun selalu memberikan kasih sayang, karena itulah mereka hidup bahagia. Jadi, dapat disimpulkan bahwa watak tokoh Diang Ingsun adalah sederhana dan tua renta namun penuh kasih. Jawabannya adalah C. Semoga membantu ya:)


Iklan

Jevera A

11 November 2020 07:38

Jawab : C Maaf kalau salah Semoga bermanfaat


M.Jastin S

11 November 2020 08:21

c


Nadindra K

11 November 2020 09:59

C


Jasmine I

13 November 2020 13:05

c


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

kabupaten tulang bawang barat

1

5.0

Lihat jawaban (2)