Septia I

28 Agustus 2020 13:30

Iklan

Septia I

28 Agustus 2020 13:30

Pertanyaan

punten mau tanya, tindakan gerakan DI/TII ingin mendirikan negara dalam negara adalah bertentangan dengan.... a. sistem demokrasi liberal yang diterapkan negara b. sistem pemerintahan yang ada di Indonesia c. cita-cita proklamasi dan dasar negara d. kepribadian bangsa yang menjunjung tinggi kesatuan e. tujuan awal dari pembentukan negara Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

27

:

27

Klaim

11

6

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

24 Januari 2022 06:41

Jawaban terverifikasi

Halo Septia I. Kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah C. Berikut penjelasannya ya. Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) adalah suatu gerakan yang menginginkan berdirinya sebuah negara Islam Indonesia (NII). Pemberontakan DI/TII bermula di Jawa Barat, kemudian menyebar ke daerah-daerah lain, seperti Jawa Tengah, Aceh, Kalimantan Selatan, dan Sulawesi Selatan. Hal ini bertentangan dengan cita-cita proklamasi dan dasar negara yakni Pancasila. Semoga membantu😊


Iklan

Muhammad A

30 Agustus 2020 07:55

DI- TII itu kan dasarnya agama ya neng. Mereka itu gak suka klo pemerintah kayaknya lebih pro sama kubu komunis. jadi jawabannya yg E


Septia I

04 September 2020 13:31

makasih akang


Muthia M

24 Juli 2021 00:31

C cita² proklamasi dan dasar negara RI kak In syaa Allah


Yanto C

03 Oktober 2022 06:28

Berikut ini tidak termasuk faktor penyebab munculnya PRRI atau permesta adalah


Yanto C

03 Oktober 2022 06:30

Berikut ini tidak termasuk faktor penyebab munculnya PRRI atau permesta adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

wujud nyata dari peranan indonesia adalah pengiriman kontigen garuda sebagai bagian dari pasukan pbb. kontigen garuda 1 dikirimkan ke mesir pada thn 1957 untuk membantu misi

3

0.0

Jawaban terverifikasi