Christian S

04 September 2021 03:32

Iklan

Christian S

04 September 2021 03:32

Pertanyaan

pubertas adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

08

:

49

Klaim

53

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Agita

08 Maret 2022 04:43

Jawaban terverifikasi

Halo Jeje, kakak bantu jawab yaa :) Pubertas adalah masa peralihan antara masa anak-anak menjadi dewasa yang ditandai dengan adanya pematangan pada sistem reproduksi. Mari kita bahas lebih lanjut! Rentang waktu pubertas berbeda-beda tiap individu. Umumnya remaja perempuan mengalami pubertas umumnya pada usia 8–13 tahun, sedangkan pada remaja laki-laki berkisar 9–15 tahun. Pada masa pubertas terjadi beberapa perubahan pada sistem reproduksi dan bentuk tubuh akibat dari perubahan hormon. Perubahan tersebut disebut dengan gejala pubertas. Gejala pubertas terbagi menjadi dua jenis, yaitu gejala primer dan gejala sekunder. Gejala primer ditandai dengan organ reproduksi yang sudah mulai berfungsi secara optimal. Gejala primer pada laki-laki ditunjukkan dengan telah mengalami mimpi basah, sedangkan pada perempuan ditunjukkan dengan telah mengalami menstruasi. Gejala sekunder ditandai dengan adanya perubahan pada tubuh. Gejala sekunder pada laki-laki ditunjukkan dengan tumbuhnya jakun, suara jadi membesar, dan dada lebih bidang. Sedangkan gejala sekunder pada perempuan ditunjukkan dengan berkembangnya payudara, pinggul melebar, dan tumbuh rambut-rambut halus di ketiak dan sekitar kemaluan. Semoga membantu ya!


Iklan

Lionus B

04 September 2021 04:55

pubertas adalah perubahan kelamin jantan menjadi matang


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

7

5.0

Jawaban terverifikasi