Ssaa S

14 Februari 2022 16:07

Iklan

Ssaa S

14 Februari 2022 16:07

Pertanyaan

PT Pertamina melalui Subholding Commercial & Trading akan mengembangkan Pertashop sebanyak 10.000 titik lokasi di Indonesia. Pengembangan Pertashop dilakukan melalui kemitraan strategis dengan instansi pemerintah atau pihak swasta. Akan tetapi, penentuan harga yang harus dibayar oleh masyarakat tetap dilakukan PT Pertamina. Dampak positif wewenang PT Pertamina sesuai dengan wacana tersebut adalah .. . a.peluang perusahaan swasta mengembang- kan inovasi dan kreativitas makin terbuka b. sumber daya ekonomi dapat dikelola secara optimal untuk meminimalisasi biaya C. konsumen bebas memilih produk sesuai dengan keinginannya d. biaya iklan untuk merebut konsumen makin meningkat e.peran konsumen bagi kemajuan usaha makin meningkat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

36

:

37

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

O. Yohana

Mahasiswa/Alumni Universitas Jenderal Soedirman

15 Februari 2022 05:38

Jawaban terverifikasi

Halo Cyaa C, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban: A Penjelasan: Pertashop yang dikembangkan ini tentunya memiliki tujuan untuk mengalokasi kebutuhan masyarakat akan bahan bakar di daerah pelosok. Pengembangan Pertashop melibatkan peran BUMN dan juga perusahaan swasta nasional. Bentuk kerja sama yang dilaksanakan antara PT Pertamina dengan BUMN dan perusahaan swasta antara lain kontrak kerja dengan investasi atau modal yang ditanggung oleh pelaksana kerja. Dari kerja sama yang terjalin di antara pihak yang terlibat dapat menjadikan peluang bagi perusahaan swasta untuk mengembangkan daya kreasi, inovasi, kreativitas. Dengan demikian, pembangunan Pertashop di beberapa titik daerah dapat menggairahkan peran dari pelaku usaha. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A. Peluang perusahaan swasta mengembangkan inovasi dan kreativitas makin terbuka. Semoga membantu Cyaa C, semangat :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

41

5.0

Jawaban terverifikasi