Felis L

09 Februari 2022 03:10

Iklan

Felis L

09 Februari 2022 03:10

Pertanyaan

Proses pengankutan CO2 ke paru-paru, diangkut dalam bentuk .... A. Oksihemoglobin B. Karbondioksida C. Karbo minohemoglobin D. Karboksi anhidrase

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

04

:

17

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

09 Juni 2022 00:15

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah C. Karbon dioksida sebagai sisa metabolisme dari jaringan tubuh akan berdifusi ke alveolus paru-paru untuk dikeluarkan dari dalam tubuh. Pengangkutan CO2 dari jaringan tubuh ke alveolus dalam paru-paru terdiri dari tiga cara yaitu: - Sekitar 5% CO2 larut dalam plasma membentuk asam karbonat (H2CO3). - Sekitar 30% CO2 diangkut dalam bentuk senyawa karbominohemoglobin, yaitu CO2 berdifusi ke dalam sel darah merah dan berikatan dengan NH2 (protein dari Hb). - Sekitar 65% CO2 diangkut dalam bentuk ion HCO3- melalui proses pertukaran klorida. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

18

3.5

Jawaban terverifikasi