Auladina S

20 April 2022 02:18

Iklan

Auladina S

20 April 2022 02:18

Pertanyaan

Proses migrasi bangsa-bangsa dari Asia ke Indonesia dilakukan melalui jalur laut. Mereka datang melalui perahu bercadik. Kesimpulan yang dapat kita ambil dari pernyataan tersebut adalah ..... A.Jalur darat belum memungkinkan untuk dipakai sebagai jalur migrasi utama B. Kepulauan Indonesia sudah memiliki beberapa pelabuhan besar C. Kegiatan ekonomi bangsa Asia tertumpu pada sektor maritim D. Bangsa Asia telah mengenal teknologi dalam bidang pelayaran

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

10

:

57

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Setiawan

24 April 2022 16:09

Jawaban terverifikasi

Halo Auladina S. Kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah D. Bangsa Asia telah mengenal teknologi dalam bidang pelayaran. Berikut ini penjelasannya. Jalur migrasi nenek moyang Indonesia tidak dilakukan serempak melainkan secara bergelombang dan bertahap. Ada jalur darat dan jalur laut yang dipilih oleh nenek moyang kita. Jalur laut misalnya, nenek moyang kita saat itu sudah mengenal teknologi dalam bidang pelayaran. Mereka akan bermigrasi menggunakan perahu bercadik dan mengarungi lautan hingga ke Nusantara. Jadi, jawaban yang tepat adalah D. Bangsa Asia telah mengenal teknologi dalam bidang pelayaran. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru. Semoga bermanfaat ya.😊


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

9

5.0

Jawaban terverifikasi