Parto D

06 Juni 2022 13:02

Iklan

Parto D

06 Juni 2022 13:02

Pertanyaan

Pranata sosial yang ditolak masyarakat disebut A. enacted institutions B. approved institutions C. unsactioned institutions D. cooperative institutions

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

40

:

54

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Puspitasari

07 Juni 2022 03:05

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat untuk pertanyaa diatas yaitu C. Unsanctioned institutions Lembaga sosial merupakan sistem perilaku dan hubungan yang berpusat pada aktivitas untuk memenuhi kebutuhan khusus dalam masyarakat. Salah satu jenis lembaga berberdasarkan sudut penerimaan masyarakat yaitu unsanctioned institutions. Unsanctioned institutions yaitu lembaga sosial yang ditolak oleh masyarakat dan tidak mampu menghilangkannya, lembaga sosial ini tidak diakui keberadaannya oleh masyarakat karena dianggap merugikan dan meresahkan anggota masyarakat misalnya seperti organisasi kejahatan. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah C. Unsanctioned institutions


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pertandingan sepak bola antara dua kesebelasan menunjukkan bentuk hubungan sosial …. a. Kelompok dengan kelompok b. Individu dengan kelompok c. Individu dengan Individu d. Kelompok dengan individu

18

2.3

Jawaban terverifikasi