Azhar S

15 Januari 2021 08:07

Iklan

Iklan

Azhar S

15 Januari 2021 08:07

Pertanyaan

potensi sumber daya alam di dataran rendah adalah


50

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Tri

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

09 Februari 2022 03:30

Jawaban terverifikasi

Halo Azhar, Kakak bantu jawab ya :) Potensi sumber daya alam di dataran rendah ada beberapa sumber daya alam yang ditemukan diantaranya : 1. Hasil pertanian seperti jagung, umbi-umbian dan kacang-kacangan. 2. Hasil perikanan seperti ikan mas, ikan lele dan ikan gurame. 3. Hasil peternakan seperti ayam dan bebek. 4. Hasil perkebunan seperti kopi dan teh. 5. Hasil tambang seperti minyak bumi dan hasil tambang. Mari kita bahas yuk! Potensi sumber daya alam di dataran rendah ada beberapa sumber daya alam yang ditemukan diantaranya : 1. Hasil pertanian Lahan yang tersedia di dataran rendah biasanya dimanfaatkan untuk lahan persawahan, sebab hampir sebagian besar penduduk khususnya di Asia mengkonsumsi beras sebagai makanan pokok, termasuk negara Indonesia seperti jagung, umbi-umbian dan kacang-kacangan. 2. Hasil perikanan Ada beragam jenis ikan air tawar baik yang berasal dari sungai maupun rawa-rawa. Namun, saat ini sudah banyak usaha budidaya ikan air tawar yang dilakukan di dataran rendah seperti ikan mas, ikan lele dan ikan gurame. 3. Hasil peternakan Wilayah dataran rendah juga banyak melakukan usaha peternakan dan hewan ternak yang diusahakan yakni ayam, bebek, sapi, kambing, domba hingga kerbau. Di beberapa tempat, ada juga yang melakukan perkembangbiakan kuda yang dimanfaatkan sebagai alat transportasi khususnya di daerah yang jauh dari keramaian dan berada di wilayah terpencil. 4. Hasil perkebunan Perkebunan membutuhkan lahan yang amat luas untuk ditanami beragam jenis tanaman yang mempunyai nilai jual tinggi, terutama untuk kegiatan ekspor seperti kopi, kakao, kelapa sawit, tebu dan lain sebagainya. 5. Hasil tambang Ada beragam hasil tambang yang dapat ditemukan di dataran rendah, mulai dari minyak bumi, batu bara, emas, perak, bijih besi, dan lain sebagainya. Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

41

5.0

Jawaban terverifikasi