Sulis T

18 Maret 2020 03:46

Iklan

Sulis T

18 Maret 2020 03:46

Pertanyaan

pohon mangga berbatang tinggi dan berbuah manis ( TTMM ) disilangkan dengan pohon berbatang pendek dan berbuah asam. jika masyarakat lebih menyukai pohon mangga berbatang pendek dan berbuah manis genotipe yang dapat disilangkan tanaman yang dapat dijadikan bibit unggul adalah...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

22

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Rahmannisa

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

26 Januari 2022 03:24

Jawaban terverifikasi

Halo Sulia, Kakak bantu jawab ya :) Jawabannya adalah persilangan antara ttMM >< ttMM dan ttMM >< ttmm Kita bahas, yuk! Dari soal kita bisa dapat kata kuncinya nih, yaitu gennya. T = tinggi M = manis t = pendek m = asam. Berdasarkan gen tersebut, sekarang kita lihat yuk, ternyata masyarakat lebih menyukai mangga yang berbatang pendek dan juga berbuah manis. Maka dari itu, gen yang tidak seharusnya ada adalah gen dominan T (tinggi). Oke, kita coba silangkan antara ttMM x ttmm dahulu ya. P : ttMM (pendek manis) >< ttMM (pendek manis) G : t,M >< t,M F1 : ttMM (pendek manis) Selain persilangan tersebut, kita juga bisa menyilangkan ttMM >< ttmm P : ttMM (pendek manis) >< ttmm (pendek asam) G : t,M >< t.m F1 : ttMm (pendek manis) Nah, jadi itulah persilangan yang dapat menghasilkan keturunan mangga pendek manis yang disukai oleh masyarakat. Semoga jawabannya membantu ya :) Semangat selalu...


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

organisme transgenik diperoleh dengan cara?

3

0.0

Jawaban terverifikasi