R I

11 September 2023 03:02

Iklan

R I

11 September 2023 03:02

Pertanyaan

pihak yang berkonflik secara terpaksa harus menerima keputusan dari pihak ketiga. hal ini merupakan bentuk penyelesaian konflik yaitu.... a. mediasi b. stalemate c. koersi d. arbitrasi e. ajudikasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

10

:

41

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Rizki F

12 September 2023 03:16

Jawaban terverifikasi

D.Arbitrasi Penjelasan: Proses di mana pihak-pihak yang berselisih (konflik) setuju untuk mengajukan sengketa mereka kepada arbiter atau panel arbiter yang akan mengeluarkan keputusan yang bersifat mengikat bagi semua pihak. Pihak-pihak yang berkonflik harus menerima keputusan arbiter, bahkan jika mereka tidak sepakat dengan hasilnya. Ini berbeda dengan mediasi (opsi A), di mana mediator hanya memfasilitasi negosiasi antara pihak-pihak yang berselisih dan tidak memiliki kekuatan untuk mengeluarkan keputusan mengikat.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi