Fitria L

26 Maret 2020 03:40

Iklan

Fitria L

26 Maret 2020 03:40

Pertanyaan

peta yang cocok digunakan untuk menentukan lokasi industri

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

56

:

00

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Kamilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

28 Desember 2021 21:10

Jawaban terverifikasi

Halo Fitria, kakak bantu jawab ya. Peta yang cocok digunakan untuk menentukan lokasi industri adalah peta tata guna lahan. Berikut adalah penjelasannya. Penentuan lokasi industri yang efektif dan efisien dapat didasarkan oleh beberapa faktor, diantaranya aksesibilitas, ketersediaan sumber daya, penggunaan lahan, konektivitas jalan, dan lain sebagainya. Berdasarkan hal tersebut maka peta yang cocok digunakan dalam penentuan lokasi industri adalah peta tata guna lahan. Hal ini dikarenakan peta tata guna lahan memuat informasi tentang berbagai jenis penggunaan lahan yang ada di suatu wilayah. Jadi, dapat disimpulkan bahwa peta yang cocok digunakan untuk menentukan lokasi industri adalah peta tata guna lahan. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

yang tidak termasuk kedalam Asean?

1

0.0

Lihat jawaban (3)