Christina A

21 April 2022 13:26

Iklan

Christina A

21 April 2022 13:26

Pertanyaan

Perubahan sosial budaya yang tidak direncanakan terkadang terjadi sebagai akibat perubahan yang direncanakan. Misalnya seperti …. a. menjadi pintar karena rajin belajar b. banyak PHK karena kemajuan teknologi mesin industri c. kemajuan iptek membuat hidup menjadi lebih mudah d. iklan meningkatkan angka penjualan suatu produk

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

40

:

09

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Trinuria

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

21 April 2022 16:35

Jawaban terverifikasi

Hallo Christian A, kakak bantu jawab ya! Jawabannya adalah : B. Banyak PHK karena kemajuan teknologi mesin industri. Yuk, simak penjelasan berikut! Perubahan sosial adalah suatu proses di mana terjadi perubahan struktur dan fungsi suatu sistem sosial. Salah satu bentuk perubahan sosial adalah perubahan yang tidak direncanakan, yaituperubahan yang terjadi tanpa dikehendaki serta berlangsung di luar jangkauan pengawasan masyarakat, serta dapat menyebabkan timbulnya akibat-akibat sosial yang tidak diharapkan oleh masyarakat. Perubahan yang tidak direncakan dapat terjadi akibat perubahan yang direncanakan dalam masyarakat dengan harapan meningkatkan kemajuan. Dengan demikian, contoh perubahan yang tidak direncanakan sebagai akibat perubahan yang direncanakan adalah banyak PHK karena kemajuan mesin industri, di mana mesin industri menjadi alat produksi yang semula dilakukan oleh manusia. Terima kasih sudah bertanya kepada Roboguru. Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pertandingan sepak bola antara dua kesebelasan menunjukkan bentuk hubungan sosial …. a. Kelompok dengan kelompok b. Individu dengan kelompok c. Individu dengan Individu d. Kelompok dengan individu

3

2.3

Jawaban terverifikasi