Gracias M

09 Juli 2022 05:47

Iklan

Gracias M

09 Juli 2022 05:47

Pertanyaan

Pernyataan berikut berkaitan dengan kalor: (1) satuan kalor sama dengan satuan energi (2) kalor tidak bisa berpindah melalui ruang hampa udara (3) konveksi adalah perpindahan kalor yang disertai dengan perpindahan materi (4) 1 kalori setara dengan 0,24 joule Pernyataan yang benar adalah... .

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

43

:

40

Klaim

4

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Mey

Mahasiswa/Alumni Universitas Kristen Satya Wacana

12 Juli 2022 23:00

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah (1) satuan kalor sama dengan satuan energi dan (3) konveksi adalah perpindahan kalor yang disertai dengan perpindahan materi Ingat Satuan kalor adalah joule (j) Satuan energi adalah joule (j) Macam macam Perpindahan kalor : konduksi, konveksi dan radiasi Konduksi : perpindahan kalor yang tidak diikuti perpindahan partikelnya, misal : alat memasak dari logam Konveksi : perpindahan kalor yang diikuti perpindahan partikelnya, misal air di panci yang dipanaskan di atas kompor Radiasi : perpindahan kalor tanpa memerlukan medium dan hanya bisa terjadi pada zat berbentuk gas dan ruang hampa, misal : sinar matahari yang menyinari bumi 1 kalori setara dengan 4,2 joule Pernyataan (1) satuan kalor sama dengan satuan energi, benar Satuan kalor = joule Satuan energi = joule (2) kalor tidak bisa berpindah melalui ruang hampa udara, salah Karena perpindahan kalor secara radiasi hanya bisa terjadi pada zat berbentuk gas dan ruang hampa sehingga kalor bisa berpindah pada ruang hampa udara, misalnya sinar matahari yang menyinari bumi (3) konveksi adalah perpindahan kalor yang disertai dengan perpindahan materi, benar Konveksi : perpindahan kalor yang diikuti perpindahan partikelnya, misal air di panci yang dipanaskan di atas kompor (4) 1 kalori setara dengan 0,24 joule, salah 1 kalori setara dengan 4,2 joule Oleh karena itu pernyataan yang benar adalah (1) satuan kalor sama dengan satuan energi dan (3) konveksi adalah perpindahan kalor yang disertai dengan perpindahan materi


Iklan

Alicia K

11 April 2023 06:46

Logam P dan Q memiliki ukuran luas penampang yang sama. Konduktivitas thermal logam P adalah 2 kali konduktivitas thermal Q, sementara panjang logam P setengah dari panjang logam Q. Perbandingan laju kalor yang mengalir pada logam P dan Q jika selisih suhu pada kedua ujung logam besarnya sama adalah


Alicia K

11 April 2023 06:46

Logam P dan Q memiliki ukuran luas penampang yang sama. Konduktivitas thermal logam P adalah 2 kali konduktivitas thermal Q, sementara panjang logam P setengah dari panjang logam Q. Perbandingan laju kalor yang mengalir pada logam P dan Q jika selisih suhu pada kedua ujung logam besarnya sama adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

55

5.0

Jawaban terverifikasi