Felis L

06 Juli 2022 15:40

Iklan

Felis L

06 Juli 2022 15:40

Pertanyaan

Pernyataan berikut adalah benar, kecuali A. perbandingan jumlah kalori yang berhasil di bakar pria bersepeda satu jam dan lompat tali satu jam adalah 19:17 B. perbandingan jumlah kalori yang berhasil di bakar wanita bersepeda satu jam dan lompat tali satu jam adalah 17:16 C. perbandingan jumlah kalori yang berhasil di bakar pria berenang satu seperempat jam dan lompat tali satu jam adalah 21:17 D. perbandingan jumlah kalori yang berhasil di bakar wanita lompat tali satu jam dan berenang satu seperempat jam adalah 5: 6

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

59

:

40

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

06 Juli 2022 20:39

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah B. Berikut penjelasannya. - Opsi a. Cara menghitung: Pria bersepeda 1 jam/ Pria lompat tali 1 jam = 950 kalori/850 kalori (sama-sama dibagi 50) = 19:17 (opsi a benar) -Opsi b. Cara menghitung: Wanita bersepeda 1 jam/Wanita lompat tali 1 jam = 850 kalori/750 kalori Dari hasil diatas, sama-sama dibagi 50 850: 50 = 17 750: 50 = 15 Maka diperoleh perbandingan jumlah kalor wanita bersepeda 1 jam : wanita lompat tali 1 jam adalah 17:15. Opsi b kurang tepat. - Opsi c. Pria berenang 1 1/4 jam =1 jam 15 menit = 840 + 210 kalori = 1050 kalori Pria lompat tali 1 jam = 850 kalori 1050: 850 (sama-sama dibagi 50) = 21:17 (opsi c benar). - Opsi d. Wanita lompat tali 1 jam = 750 kalori Wanita berenang 1 1/4 jam (1 jam 15 menit) = 720 + 180 = 900 kalori. 750: 900 kalori (sama-sama dibagi 150)= 5:6 (opsi d benar). Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B. Seharusnya perbandingan yang benar adalah 17:15.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi