Juliana I

10 Maret 2022 08:30

Iklan

Juliana I

10 Maret 2022 08:30

Pertanyaan

Perhatikan Teks berikut ini! Pengumuman Diberitahukan kepada seluruh siswa/siswi kelas IV SD N 1 Sepang Jaya bahwa pada hari Kamis, tanggal 4 Januari 2020 akan dilaksanakan ulangan harian B. Indonesia. Materinya dari semua yang sudah dipelajari. Seluruh siswa diharapkan untuk mempersiapkan diri, sebab tidak diadakan ulangan susulan. …………… Drs. Budi Santoso Pengumuman yang ada pada teks di atas ditujukan untuk …. a. Semua siswa kelas IV b. Warga sekolah c. Wali murid d. Wali kelas IV

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

13

:

32

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Dwi

20 Maret 2022 13:02

Jawaban terverifikasi

Halo, Juliana I. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban untuk soal ini adalah A. Untuk memahami jawaban tersebut, perhatikan pembahasan berikut. Pengumuman adalah suatu informasi penting yang disampaikan pada khalayak. Penyampaian informasi harus disampaikan secara jelas dan singkat agar pembaca tidak salah mendapatkan informasi. Cara menemukan informasi dalam sebuah teks adalah sebagai berikut. 1. Bacalah teks secara keseluruhan dengan saksama. 2. Tentukan informasi penting dalam teks. 3. Pahami setiap informasi yang disampaikan. 4. Cocokkan informasi yang didapatkan dengan teksnya. Berdasarkan penjelasan, pengumuman yang ada pada teks di atas ditujukan untuk semua siswa kelas IV. Informasi tersebut sesuai dengan informasi dalam pengumuman di atas, yaitu "Diberitahukan kepada seluruh siswa/siswi kelas IV SD N 1 Sepang Jaya bahwa pada hari Kamis, tanggal 4 Januari 2020 akan dilaksanakan ulangan harian B. Indonesia." Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A. Semoga membantu, ya. :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dalam teks eksplanasi, pernyataan umum, isi, dan penutup harus berkaitan dan saling ... . a. memahami b. mendorong c. menggambarkan d. menjelaskan

22

5.0

Jawaban terverifikasi