Sandi S

19 Januari 2022 17:25

Iklan

Sandi S

19 Januari 2022 17:25

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. (1) Kenaikan Produk Domestik Brut a tanpa diikuti perubahan struktur ekonomi. (2) Persentase kenaikan PDB lebih besar dari kenaikan jumlah penduduk. (3) Suatu kondisi yang menyebabkan terjadi peningkatan kualitas hidup masyarakat. (4) Kenaikan PDB tidak disertai perhitungan persentase pertumbuhan penduduk. (5) Pemerataan pendapatan nasional dan kemajuan iptek belum sampai daerah terpencil. Pernyataan yang menggambarkan tentang pertumbuhan ekonomi ditunjukkan oleh nomor . . . . A. (1 ), (2), dan (3) B. (1), (4), dan (5) C. (2), (3), dan (4) D. (2), (4), dan (5) E. (3), (4), dan (5)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

27

:

34

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Santika

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

28 Januari 2022 04:35

Jawaban terverifikasi

Hallo Sandi S, kakak bantu jawab ya! Tidak terdapat opsi jawaban yang benar. Berikut ini pembahasannya ya! Pertumbuhan ekonomi adalah proses kenaikan kapasitas produksi suatu perekonomian yang diwujudkan dalam bentuk kenaikan pendapatan nasional. Adanya pertumbuhan ekonomi merupakan indikasi keberhasilan pembangunan ekonomi. Ukuran pertumbuhan ekonomi dapat dilihat dengan penekanan Gross National Product (GNP) dan Gross Domestic Product (GDP) pada tahun yang sedang berjalan dengan tahun sebelumnya dan bersifat kuantitas. Maka dapat dilihat bahwa pernyataan yang menggambarkan tentang pertumbuhan ekonomi ditunjukkan oleh nomor : (1) Kenaikan Produk Domestik Brut a tanpa diikuti perubahan struktur ekonomi. (3) Suatu kondisi yang menyebabkan terjadi peningkatan kualitas hidup masyarakat. (4) Kenaikan PDB tidak disertai perhitungan persentase pertumbuhan penduduk. Dengan demikian, tidak terdapat opsi jawaban yang benar. Semoga membantu ya!

alt

Iklan

Konco K

29 Mei 2023 03:38

Cermati pernyataan-pernyataan berikut. (1) kenaikan harga antara 30-100% per tahun. (2) terjadi kekacauan ekonomi. (3) masyarakat tidak lagi menabung di bank. (4) masyarakat lebih memilih menyimpan barang. Pernyataan-pernyataan tersebut merupakan karakteristik inflasi pada tingkat ...


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

32

5.0

Jawaban terverifikasi