Ardhani A

02 Desember 2022 01:52

Iklan

Ardhani A

02 Desember 2022 01:52

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut ini: 1. Meningkatkan motif berprestasi. 2. Meningkatkan kualitas/mutu Sumber Daya Manusia terutama di bidang penguasaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi agar kita mampu bersaing 3. Selalu berorientasi ke masa depan Pernyataan tersebut di atas merupakan upaya menghadapi globalisasi di bidang: A. ekonomi B. Sosial C. pendidikan D. IPTEK

Perhatikan pernyataan berikut ini: 
1. Meningkatkan motif berprestasi.
2. Meningkatkan kualitas/mutu Sumber Daya Manusia terutama di bidang penguasaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi agar kita mampu bersaing
3. Selalu berorientasi ke masa depan

Pernyataan tersebut di atas merupakan upaya menghadapi globalisasi di bidang:
A. ekonomi
B. Sosial
C. pendidikan
D. IPTEK

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

10

:

20

:

45

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Khabib

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

02 Desember 2022 03:13

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah D. IPTEK</p><p>&nbsp;</p><p>Yuk, simak pembahasan berikut!</p><p>Globalisasi merupakan suatu bentuk perubahan yang menghilangkan batas-batas wilayah antarnegara akibat perkembangan teknologi yang semakin canggih. Globalisasi membawa dampak pada kehidupan bermasyarakat dan bernegara. Pada setiap aspek yang terpengaruh oleh arus globalisasi, selalu memunculkan dampak tersebut, baik secara positif maupun negatif.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Terdapat beberapa upaya yang dapat dilakukan dalam menghadapi globalisasi, salah satunya di bidang IPTEK. Dimana globalisasi dapat memberikan kemudahan dalam bidang ilmu dan teknologi. Akan tetapi juga dapat memberikan pengaruh negatif. Berikut ini beberapa upaya yang dapat dilakukan dalam menghadapi globalisasi :</p><ol><li>Meningkatkan motif berprestasi.</li><li>Meningkatkan kualitas/mutu Sumber Daya Manusia.</li><li>Selalu berorientasi ke masa depan.</li><li>Meningkatkan penguasaan teknologi di berbagai bidang.</li></ol><p><strong>Berdasarkan penjelasan tersebut maka pernyataan pada soal termasuk upaya menghadapi globalisasi di bidang IPTEK</strong></p>

Jawabannya adalah D. IPTEK

 

Yuk, simak pembahasan berikut!

Globalisasi merupakan suatu bentuk perubahan yang menghilangkan batas-batas wilayah antarnegara akibat perkembangan teknologi yang semakin canggih. Globalisasi membawa dampak pada kehidupan bermasyarakat dan bernegara. Pada setiap aspek yang terpengaruh oleh arus globalisasi, selalu memunculkan dampak tersebut, baik secara positif maupun negatif. 

 

Terdapat beberapa upaya yang dapat dilakukan dalam menghadapi globalisasi, salah satunya di bidang IPTEK. Dimana globalisasi dapat memberikan kemudahan dalam bidang ilmu dan teknologi. Akan tetapi juga dapat memberikan pengaruh negatif. Berikut ini beberapa upaya yang dapat dilakukan dalam menghadapi globalisasi :

  1. Meningkatkan motif berprestasi.
  2. Meningkatkan kualitas/mutu Sumber Daya Manusia.
  3. Selalu berorientasi ke masa depan.
  4. Meningkatkan penguasaan teknologi di berbagai bidang.

Berdasarkan penjelasan tersebut maka pernyataan pada soal termasuk upaya menghadapi globalisasi di bidang IPTEK


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pertandingan sepak bola antara dua kesebelasan menunjukkan bentuk hubungan sosial …. a. Kelompok dengan kelompok b. Individu dengan kelompok c. Individu dengan Individu d. Kelompok dengan individu

3

2.3

Jawaban terverifikasi