Nabila A

15 Juli 2022 12:08

Iklan

Nabila A

15 Juli 2022 12:08

Pertanyaan

perhatikan pernyataan berikut ini! 1. krisis ekonomi gelobal yang awal mulanya terjadi di thailand awal juli 1997 2. peningkatan jumlah pengangguran karena bangkrutnya perusahaan. 3. terjadinya praktek korupsi, kolusi dan nepotisme oleh pejabat pemerintah 4. kerusuhan sosial yang terjadi di beberapa tempat di indonesia. pernyataan yang menunjukkan faktor sosial pendorong munculnya gerakan reformasi di indonesia pada tahun 1998 adalah .... a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c. 2 dan 3 d. 2 dan 4

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

16

:

59

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Teaching.Assistant.Shilvii

26 Januari 2023 12:09

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang paling tepat adalah d. 2 dan 4.</p><p>&nbsp;</p><p>Berikut merupakan faktor sosial yang mendukung terjaidnya reformasi:</p><ol><li>Banyak terjadi pelanggaran HAM.</li><li>Banyaknya kerusuhan atau demonstrasi yang dilakukan masyarakat sipil di berbagai daerah.&nbsp;</li><li>Meningkatnya jumlah pengangguran.</li></ol><p>&nbsp;</p><p>Berdasarkan penjabaran di atas, jawaban yang paling tepat adalah d. 2 dan 4</p>

Jawaban yang paling tepat adalah d. 2 dan 4.

 

Berikut merupakan faktor sosial yang mendukung terjaidnya reformasi:

  1. Banyak terjadi pelanggaran HAM.
  2. Banyaknya kerusuhan atau demonstrasi yang dilakukan masyarakat sipil di berbagai daerah. 
  3. Meningkatnya jumlah pengangguran.

 

Berdasarkan penjabaran di atas, jawaban yang paling tepat adalah d. 2 dan 4


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

13

5.0

Jawaban terverifikasi