Dica L

28 Januari 2022 08:15

Iklan

Dica L

28 Januari 2022 08:15

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi berikut! Clubbing merupakan aktivitas yang dipengaruhi oleh budaya Barat. Clubbing menunjukkan gejala sosial berupa westernisasi. Clubbing dilakukan oleh sebagian orang sebagai alternatif untuk memperoleh kesenangan semu. Clubbing juga dijadikan sebagai tempat pelarian ketika memiliki masalah dengan berhura-hura dan berpesta pora. Bagi masyarakat, dampak negatif gaya hidup berdasarkan ilustrasi tersebut adalah ... . a. mengurangi gaya hidup mewah b. mendorong gaya hidup konsumtif c. mengurangi eksistensi budaya Barat d. mendorong perkembangan budaya Timur e. mendorong berkembangnya gaya hidup hedonis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

53

:

43

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Nurapriani

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

04 Februari 2022 03:55

Jawaban terverifikasi

Halo Dica, kakak bantu jawab yaa :) Jawabannya adalah B. Mendorong gaya hidup konsumtif. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Westernisasi adalah proses meniru budaya barat seperti tingkah laku, gaya hidup, dan bidang lain. Westernisasi terjadi karena pengaruh perubahan sosial budaya dan modernisasi. Dampak Negatif Westernisasi: 1. Berkurangnya jiwa nasionalisme. 2. Masuknya paham barat yang bisa merusak moral bangsa. 3. Gaya hidup masyarakat lebih konsumtif. 4. Lebih menyukai segala sesuatu yang sifatnya instan. 5. Kurangnya semangat mencintai budaya sendiri. 6. Konsep liberalisme yang dianut budaya barat berbeda dengan budaya nasional. 7. Terjadi perubahan perilaku masyarakat lebih bersikap individualis dan lunturnya jiwa kekeluargaan. 8. Adanya perilaku menyimpang yang tidak sesuai dengan norma Indonesia. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi