Niko N

10 Januari 2022 05:08

Iklan

Niko N

10 Januari 2022 05:08

Pertanyaan

Perhatikan Gambar susunan Korek Api yang membentuk pola pada gambar berikut. Banyak Batang Korek Api pada Pola ke-51 adalah .... a. 200 b. 207 c. 210 d. 211

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

12

:

55


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Ziyandzakya

Master Teacher

12 Januari 2022 09:08

Jawaban terverifikasi

Halo Niko, terimakasih sudah bertanya di Ruangguru, kakak coba bantu jawab ya :) Jawabannya adalah B yaitu 207. Konsep: Barisan Aritmatika (Un) adalah barisan bilangan yang memiliki pola yang tetap. Polanya bisa berdasarkan operasi penjumlahan atau pengurangan. Jadi, setiap urutan suku memiliki selisih atau beda yang sama. Rumus untuk menentukan suku ke-n dari suatu barisan aritmatika adalah Un = a + (n - 1)b dengan Un : suku ke-n a : suku pertama b : beda Pembahasan: Berdasarkan gambar di atas, diketahui suatu susunan korek api membentuk pola bilangan sebagai berikut: U1 = a = 7 U2 = 11 U3 = 15 Pola ini merupakan pola barisan aritmatika karena suku ke-1, ke-2, ke-3 dan ke-4 nya memiliki selisih yang sama yaitu 4. Sehingga untuk menentukan suku ke-51 (U51), kita bisa menggunakan rumus suku ke-n di atas dengan a = 7 dan b = 4 : Un = a + (n - 1)b U51 = 7 + (51 - 1)4 U51 = 7 + (50)4 U51 = 7 + 200 U51 = 207 Jadi, banyak batang korek api pada pola ke-51 adalah 207. Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah B. Semoga membantu ya.


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!