Nozomi H

28 April 2022 08:39

Iklan

Nozomi H

28 April 2022 08:39

Pertanyaan

Perhatikan gambar rangkaian RLC berikut ini! Diagram fasor dari rangkaian di atas adalah ...

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

08

:

35

Klaim

122

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Berliana

Mahasiswa/Alumni Universitas Lampung

13 Agustus 2022 03:49

Jawaban terverifikasi

Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah B. Rangkaian seri RLC pada arus bolak-balik terdiri dari resistor (R), induktor (L) dan kapasitor (C) yang dihubungkan secara seri dengan sumber tegangan AC. Untuk memperoleh hambatan total atau impedansi dapat dihitung menggunakan persamaan: Z = \akar{R^2+ (XL-XC)^2} Di mana: Z = impedansi rangkaian seri RLC (Ω) R = hambatan (Ω) XL = reaktansi induktif (Ω) XC =reaktansi kapasitif (Ω) Diketahui: R = 60 Ω XL = 120 Ω XC = 40 Ω V = 200 V Ditanya: Diagram fasor yang tepat? Penyelesaian: Z = \akar{R^2+(XL-XC)^2} Z = \akar{{60}^2+(120-40)^2} Z = \akar{3600+6400} Z = 100 Ω Pada pilihan jawaban, yang memiliki nilai Z = 100 Ω adalah pilihan B. Jadi, jawaban dari pertanyaan tersebut adalah B.

alt

Nadine T

29 Februari 2024 23:15

Harusnya A kak

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

284

1.0

Jawaban terverifikasi