Riftan A

20 Januari 2023 03:58

Iklan

Riftan A

20 Januari 2023 03:58

Pertanyaan

Perhatikan gambar penampang kulit berikut. Bagian yang ditunjuk oleh nomor 4 dan fungsinya adalah .... A. otot polos, penegak rambut B. kelenjar minyak, menghasilkan minyak C. akar rambut, tempat tumbuhnyarambut D. kelenjar keringat, mengahsilkan keringat

alt

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

12

:

37

:

24

Klaim

10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

24 Januari 2023 10:45

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah B.</p><p>&nbsp;</p><p>Gambar nomor 4 adalah kelenjar minyak. Kelenjar minyak (bahasa Inggris: <i>sebaceous glands</i>) adalah kelenjar mikroskopik yang berada tepat di bawah kulit.&nbsp;Fungsi kelenjar minyak adalah melepaskan sebum (minyak) ke folikel rambut serta melapisi dan melindungi batang rambut agar tetap lembab.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Oleh karena itu, jawabannya adalah B.</p>

Jawabannya adalah B.

 

Gambar nomor 4 adalah kelenjar minyak. Kelenjar minyak (bahasa Inggris: sebaceous glands) adalah kelenjar mikroskopik yang berada tepat di bawah kulit. Fungsi kelenjar minyak adalah melepaskan sebum (minyak) ke folikel rambut serta melapisi dan melindungi batang rambut agar tetap lembab. 

 

Oleh karena itu, jawabannya adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan