Abronia G

15 Januari 2023 17:37

Iklan

Abronia G

15 Januari 2023 17:37

Pertanyaan

Perhatikan gambar pembelahan sel secara mitosis berikut! gambar di atas adalah salah satu tahap pada pembelahan sel yaitu tahap..

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

43

:

20

Klaim

13

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

31 Januari 2023 07:14

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban untuk soal ini adalah anafase.</p><p>&nbsp;</p><p>Pembelahan mitosis merupakan tipe pembelahan sel yang<br>menghasilkan dua sel anakan. Sel anakan tersebut mempunyai karakter identik secara genetik dengan sel induk. Pembelahan mitosis merupakan proses yang berkesinambungan yang terdiri atas empat fase pembelahan, yaitu profase, metafase, anafase, dan telofase.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Gambar pada soal menunjukkan fase anafase. Pada fase ini, kromatid saudara dari setiap pasangan memisah menuju kutub<br>yang berlawanan. Pada akhir anafase, kedua kutub sel memiliki kromosom yang jumlahnya sama.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, jawabannya adalah anafase.</p>

Jawaban untuk soal ini adalah anafase.

 

Pembelahan mitosis merupakan tipe pembelahan sel yang
menghasilkan dua sel anakan. Sel anakan tersebut mempunyai karakter identik secara genetik dengan sel induk. Pembelahan mitosis merupakan proses yang berkesinambungan yang terdiri atas empat fase pembelahan, yaitu profase, metafase, anafase, dan telofase. 

 

Gambar pada soal menunjukkan fase anafase. Pada fase ini, kromatid saudara dari setiap pasangan memisah menuju kutub
yang berlawanan. Pada akhir anafase, kedua kutub sel memiliki kromosom yang jumlahnya sama.

 

Jadi, jawabannya adalah anafase.


Iklan

Osha P

25 Januari 2023 08:49

Pada gambar di atas, terlihat bahwa ada dua sel yang sudah terbentuk, yang berarti bahwa pembelahan sel telah berlangsung. Ini menunjukkan bahwa gambar di atas adalah tahap anafase dari pembelahan sel mitosis. Anafase adalah tahap pembelahan sel mitosis di mana kromosom yang telah membentuk chromatid di tahap proses sebelumnya (prophase) mulai berpisah dan bergerak ke ujung-ujung sel. Pada tahap ini, inti sel juga akan membelah menjadi dua inti sel yang baru.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tempat berlangsungnya proses fotosintesis pada tumbuhan adalah … A. Akar B. Batang C. Daun D. Bunga

30

0.0

Jawaban terverifikasi