Bagarius Y

20 Juli 2022 16:31

Iklan

Bagarius Y

20 Juli 2022 16:31

Pertanyaan

Perhatikan gambar model percobaan berikut. Dari hasil percobaan fotosintesis tersebut, dapat ditarik kesimpulan bahwa ... A. fotosintesis dipengaruhi oleh faktor cahaya dan CO2 B. fotosintesis dipengaruhi suhu dan CO2 C. O2 yang dihasilkan akan bertambah banyak jika terdapat cahaya D. O2 yang dihasilkan akan bertambah banyak jika ditambahkan es E. CO2 yang dihasilkan akan bertambah banyak jika ditambahkan NaHCO3

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

50

:

18

Klaim

24

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Ridho

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

05 Oktober 2022 05:03

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah B.</p><p>&nbsp;</p><p>Percobaan ingenhousz menggunakan tanaman air seperti <i>Hydrilla </i>sp. yang diletakkan di tempat yang terkena sinar matahari dan mendapatkan semua yang dibutuhkan untuk berfotosintesis seperti air, cahaya dan karbon dioksida.&nbsp;Setelah didiamkan beberapa saat, tanaman air tersebut akan menghasilkan gelembung-gelembung udara yang diduga merupakan oksigen hasil fotosintesis. Selanjutnya dilakukan pembuktian bahwa gelembung-gelembung tersebut merupakan oksigen. Proses percobaan ini dapat diberikan perlakuan dengan menanmbahkan NaHCO<sub>3</sub> untuk meningkatkan kadar CO<sub>2</sub> dan pemberian es batu. Tujuannya adalah untuk membuktikan bahwa proses fotosintesis dipengaruhi oleh kadar CO<sub>2</sub> dan suhu.</p><p>&nbsp;</p><p><strong><u>Jadi, jawabannya adalah B.</u></strong></p>

Jawabannya adalah B.

 

Percobaan ingenhousz menggunakan tanaman air seperti Hydrilla sp. yang diletakkan di tempat yang terkena sinar matahari dan mendapatkan semua yang dibutuhkan untuk berfotosintesis seperti air, cahaya dan karbon dioksida. Setelah didiamkan beberapa saat, tanaman air tersebut akan menghasilkan gelembung-gelembung udara yang diduga merupakan oksigen hasil fotosintesis. Selanjutnya dilakukan pembuktian bahwa gelembung-gelembung tersebut merupakan oksigen. Proses percobaan ini dapat diberikan perlakuan dengan menanmbahkan NaHCO3 untuk meningkatkan kadar CO2 dan pemberian es batu. Tujuannya adalah untuk membuktikan bahwa proses fotosintesis dipengaruhi oleh kadar CO2 dan suhu.

 

Jadi, jawabannya adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pada saat pelajaran olahraga, pak guru meminta siswa untuk bermain pemanasan senam, gerakan yang dilakukan adalah merentangkan tangan untuk merapikan barisan dan untuk mengatur jaraknya dengan siswa sebelahnya. setelah barisan dan jarak sudah sesuai, siswa kembali menurunkan tangannya. gerakan tersebut adalah cerminan dari gerakan…

163

2.7

Jawaban terverifikasi