Panthera L

22 Juni 2022 10:24

Iklan

Panthera L

22 Juni 2022 10:24

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Fungsi bagian yang ditunjuk oleh tanda panah pada gambar di atas adalah .... a. penyaringan udara b. pertukaran udara secara difusi c. pertukaran nutrisi dan sisa metabolisme d. penyesuaian suhu dan kelembapan

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

50

:

05

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Fauziah

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

22 Juni 2022 11:32

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah B. Bagian yang ditunjuk oleh tanda panah adalah alveolus. Alveolus merupakan gelembung halus pada paru-paru dan merupakan saluran akhir dari alat pernapasan. Alveolus memiliki dinding yang tipis, lembab dan memiliki banyak pembuluh darah. Pada alveolus terjadi proses pertukaran oksigen dari udara bebas ke sel-sel darah dengan karbon dioksida dari sel-sel darah ke udara bebas yang terjadi secara difusi. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi