Chelonia I
05 Agustus 2022 01:43
Iklan
Chelonia I
05 Agustus 2022 01:43
Pertanyaan

9
1
Iklan
A. Tyas
Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret
25 Oktober 2022 18:31
Jawaban yang benar adalah D.
Model paru-paru di atas menggambarkan mekanisme inspirasi dan ekspirasi pada sistem pernapasan. Kedua balon di dalam toples menggambarkan kondisi paru-paru saat pernapasan. Pada model paru-paru A, jika balon ditarik ke bawah maka kedua balon di dalam toples akan mengembang karena adanya aliran udara yang memasuki balon melalui sedotan. Hal ini disebabkan oleh volume toples dan balon yang membesar, sementara tekanan mengecil. Proses tersebut menunjukkan fase inspirasi (menghirup napas). Sedangkan model paru-paru B menunjukkan fase ekspirasi, yang ditandai dengan mengempisnya balon dalam toples ketika balon bawah dilepaskan. Hal ini terjadi karena volume toples dan balon di dalamnya berkurang, tekanan membesar, sehingga udara dalam balon keluar melalui sedotan.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.
· 5.0 (1)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!