Ardhani A
30 November 2022 08:16
Iklan
Ardhani A
30 November 2022 08:16
Pertanyaan
Perhatikan fungsi dari perangkat lunak di bawah ini!
1. Dapat digunakan untuk mengontrol setiap kinerja dari aplikasi yang digunakan
2. Digunakan untuk melakukan proses manajemen perangkat keras yang digunakan
3. Sebagai sistem dasar dari perangkat keras yang harus diinstall terlebih dahulu
4. Sebagai wadah untuk melakukan proses penyimpanan setiap aplikasi yang digunakan
Data-data di atas merupakan fungsi dari....
A. Sistem Operasi
B. Perangkat lunak aplikasi
C. Perangkat lunak pemrograman
D. Perangkat lunak utility
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
22
:
36
:
24
6
1
Iklan
Farras A
30 November 2022 08:41
Jawabannya adalah A. Sistem Operasi
Bisa dipahami dengan jelas bahwa sistem operasi sebenarnya adalah penghubung antara perangkat keras atau hardware dengan perangkat lunak atau software. Saat komputer pertama kali dinyalakan, maka kita tahu bahwa yang sedang berjalan adalah sistem operasi dan kemudian setelah komputer menyala, barulah program dan aplikasi bisa berjalan.
Intinya, sistem operasi atau OS adalah sistem yang berada dilapisan pertama dimana memori harddisk diletakkan.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!